Ranai (Memori.com) – Program Percepatan Penanggulangan Pandemi Covid-19 di Kabupaten Natuna, Pangkalan TNI Angkatan Laut Ranai (Lanal Ranai) menggelar vaksinasi Covid-19 kepada segenap Satuan Kerja Kabupaten Natuna, Keluarga Besar TNI (KBT) Lanal Ranai serta masyarakat, di Balai Pengobatan (BP) Lanal Ranai Kepulauan Riau, Jumat pagi 18 Juni 2021. Adapun Jumlah …
Read More »Pukul Gendrang Bersama Tanda Resminya KBN Lantamal II di Sungai Pisang
Padang (Memorilive.com) – Pukul genderang bersama sebagai tanda resmiannya Kampung Bahari Nusantara (KBN) dibawah binaan Lantamal II Padang, pada Kamis 17 Juni 2021 di Sungai Pisang Daerah Kota Padang, Sumatra Barat (Sumbar). Pelaksanaan pemukulan Genderang bersama tersebut, diantaranya Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) II Laksamana Pertama TNI Hargianto.S.E.M.M.M.Si (Han), …
Read More »Upaya Cegah Penyebaran Covid-19 Lanal Tbk Lakukan Tes Rapid Swab Antigen
Karimun (Memorilive.com) – Berbagai upaya yang dilakukan TNI Angkatan Laut (AL) untuk mencegah penyebaran Covid 19, Segenap Prajurit dan PNS Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Karimun (Lanal TBK) laksanakan kegiatan Tes Rapid Swab Antigen Covid-19, di Balai Pengobatan Lanal TBK Jl. Nusantara Balai, Kota Karimun Kepulauan Riau, pada Kamis …
Read More »Demi Tercapainya Program Gugus Tugas Kapolres Tanjungpinang Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi
Tanjungpinang, Kepri (Memorilive.com) – Demi capaian Vaksinnasi seluruh bangsa Indonesi dibergai belahan negeri di Tanah Air, petugas Gugustugas dari berbgai kesatuan TNI dan Polri mulai dari tingkat pusat hingga daerah pelosok desa, berlomba-lomba untuk menyerukan dan meyakinkan masyarakat agar secepatnya divaksin sebagai anti Bodi dari penularan Covid 19. Seperti di …
Read More »Mengenang 40 Hari Tenggelamnya Nanggala 402 Prajurit dan PNS Lantamal II Padang Gelar Do’a Bersama
Padang (Memorilive.com) – Segenap Prajurit dan PNS Lantamal II Padang menggelar Do’a bersama, dalam rangka mengenang 40 hari tragedi gugurnya para awak KRI Nanggala – 402. Acara itu dilaksanakan pada Kamis 3 Juni 2021, di Mesjid Al- Jariyah Mako Lantamal II Padang Kamis. Kegiatan Do’a bersama tersebut, dipimpin oleh Kadisminpers …
Read More »Pejabat Keuangan Lantamal II Padang Laksanakan Rakernisku I TA 2021 Melalui Vicon
Padang (Memorilive.com) – Rapat kerja teknis keuangan I TNI Angkatan Laut Tahun Anggaran 2021 di pimpin langsung oleh Kepala Dinas Keuangan TNI AL (Kadiskual) Laksamana Pertama TNI Poedji Santoso melalui Video Confrence pada 3 Juni 2021. Kegiatan Rakernisku ini di ikuti oleh seluruh pejabat keuangan di jajaran TNI AL. Kegiatan …
Read More »Lantamal IV Gelar Doa Bersama 40 Hari Gugurnya ABK KRI Nanggala-402
Tanjungpinang (Memorilive.com) – Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IV Tanjungpinang menggelar acara Do’a bersama dalam rangka 40 hari gugurnya ABK KRI Nanggala-402, pada Kamis Pagi 3 Juni 2021, di Mesjid Hajar Aswad bagi umat Muslim dan Aula Denma bagi umat Nasrani Mako Lantamal IV Jl. Yos Sudarso No.1 Batu …
Read More »Sintelal Mabesal Beri Sosialisasi Bidang Pengamanan di Lantamal IV
Tanjungpinang (Memorilive.com) – Staf Intelijen Angkatan Laut Markas Besar TNI Angkatan Laut (Sintelal Mabesal) menggelar kegiatan Sosialisasi Bidang Pengamanan kepada segenap personel Intelijen TNI Angkatan Laut se-Kepulauan Riau, pada Rabu pagi 2 Juni 2021, di Gedung Serba Guna (GSG) Yos Sudarso Markas Komando Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Mako Lantamal …
Read More »Wadanlantamal IV Melalui Virtual Hadiri Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2021 Di Batam
Batam (Memorilive.com) – Wakil Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV (Wadanlantamal IV) Kolonel Marinir Andi Rahmat M mewakili Komandan Lantamal IV (Danlantamal IV) Laksamana Pertama TNI Indarto Budiarto, S.E., M.Han., melalui virtual hadiri acara Peringatan Hari Lahir Pancasila di Graha Kepri Lantai 5 Jl. Engku Putri No.8 Batam Kepri, …
Read More »Asrena Danlantamal Iv Beri Sosialisasi Pelayanan Publik Menuju WBK DAN WBBM
Tanjungpinang (Memorilive.com) – Asisten Perencana dan Anggaran Komandan Pangkalan Utama TNI AngkatanLaut (Asrena Danlantamal IV) Kolonel Laut (S) Dwiarmanto, S.T., M.Ak., M.Tr.Hanla., M.M., usai apel pagi, beri sosialisasi tentang Pelayanan Publik serta mekanisme menerima tamu-tamu yang akan berkunjung ke Mako Lantamal dalam rangka menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan …
Read More »