Home / Daerah (page 2)

Daerah

Peringati HUT Padang Pariaman ke 192, Gelar Berbagai Kegiatan, Berhibur Bertabur Hadiah

Parit Malintang, memorilive.com – Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Padang Pariaman yang ke 192, pemkab gelar Gerak jalan jantung sehat dengan rute dari Kantor Bupati hingga Flyover, finishnya kembali di halaman Kantor Bupati, pada  Rabu 8 Januari 2025. Pada acara gerak jalan jantung sehat tersebut, peserta dilepas  oleh Bupati …

Read More »

Rapat Evaluasi, Bupati Suhatri Bur Minta ASN Terus Melayani Masyarakat Tanpa Batas

Parit Malintang,memorilive.com – Mengawali dalam menjalankan tugas tahun anggaran 2025, Bupati Padang Pariaman Suhatri Bur sekaligus lakukan Rapat evaluasi dalam rangka Refleksi atas pelaksanaan kegiatan dan pembangunan selama tahun 2024 lalu. Bupati Suhatri Bur didampingi Wakil Bupati Rahmang dan sekretaris daerah Rudy, review dan merefleksi pelaksanaan kegiatan yang telah di …

Read More »

Nais Kalah Judol Ayah Tiri Injak-injak Anak Usia Dua Tahun Hingga Patah Tulang

Parit Malintang, memorilive.com – Kapolres Padang Pariaman AKBP Ahmad Faisol Amir.S.I.K.,M.Si,  didampingi Kasat Reskrim dan Kasi Humas, gelar konfrensi pers dalam rangka penanganan kasus tindak pidana penganiayaan anak tiri dibawah umur, usia 2 tahun, hingga patah tulang. Selasa 24 Desember 2024. Ayah tiri berinisial BNP 33 tahun warga korong Kampuang …

Read More »

Pemerintah Padang Pariaman Gelar “Karambie Festival” Pacu Semangat Generasi Muda Berinopative

Padang Pariaman, memorilive.com – Pemerintah Kabupaten Padang Pariaman melalui Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga, gelar “karambie festival/Kelapa”, libatkan penggiat pelaku ekonomi kreatif, di Malibo Anai. Nagari Guguak, Kecamatan 2×11 Kayu Tanam, pada Kamis 19/12/ 2024. Acara tersebut dibuka langsung oleh Gubernur Sumatera Barat, pada Kamis 19/12/2024.  Acara tersebut dilaksanakan selama …

Read More »

Anggota DPR RI Cindy Gelar Reses Pertama Di Balai Kota Pariaman

Pariaman, Memorilive.com  –  Reses Anggota DPR RI Cindy Monica Salsabila Setiawan, SM, komisi 4 dari fraksi Partai Nasdem periode 2024–2029, asal Sumbar gelar reses pertama di Balai Kota Pariaman disambut oleh Pj. Sekretaris Daerah, Yaminu Rizal mewakili Pj Wali Kota Pariaman. Pj Walikota Pariaman mmelalui PJ Sekda mengucapkan selamat datang …

Read More »

Rapat Pleno Rekapitulasi Perolehan Suara KPU Padang Pariaman Umumkan dan Tetapkan Hasil Pilkada 2024

Anai Land Resort Kayu Tanam memorilive.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Padang Pariaman kembali lanjutkan rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara, resmi ditandatangani bersama egrimen penetapan hasil Pilkada Serentak 2024, sekaligus diumumkan pada Rabu (4/12/24) Acara rapat pleno tersebut, selesai pada pukul 13.05 . Hasil penghitungan suara melalui hasil …

Read More »

KPU Padang Pariaman Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Pemilu Pilkada 2024

Padang Pariaman, memorilive.com-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Padang Pariaman mengadakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat serta Bupati dan Wakil Bupati Padang Pariaman Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Padang Pariaman, di Balairung Anai (Anai Resort) Selasa 3 Desember 2024. Pembukaan Rapat Pleno …

Read More »

KPU Padang Pariaman gelar Debat Publik Kedua Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Padang Pariaman

Padang, memorilive.com. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Padang Pariaman, melaksanakan debat publik kedua dalam rangka pemaparan visi-misi dan gagasan dua pasang calon Bupati dan calon Wakil Bupati Padang Pariaman yang dilaksanakan di hotel taruntum Padang, kamis (21/11/2024). Memilih pemimpin masa depan Padang Pariaman menjadi tema yang diangkat dalam debat kedua …

Read More »

Debat Publik Paslon Cabup-Cawabup Padang Pariaman, No 2 Lebih Kuasa’i Materi

Padang. Memorilive.com – Komisi Pemilihan Umum Padang Pariaman laksanakan Debat Publik untuk ke Dua Paslon Cabup dan Cawabup Padang Pariaman, dalam menyampaikan Visi-misi mereka, kiat membangun daerah kedepan, bagi pemenang pemilu kada serentak tahun 2024. Debat yang dilaksanakan KPU Padang Pariaman, merupakan sarana bagi pasangan calon kepala derah periode 2025-2030, untuk …

Read More »

Respon Cepat Sat Reskrim Polres Bintan dan Polsek Bintan Timur Setelah Adanya Percobaan Bunuh Diri Secara Live

    Memorilive.com, – Bintan – Satreskrim Polres Bintan dan Unit Reskrim Polsek Bintan Timur langsung bergerak cepat setelah mendapatkan informasi adanya sebuah akun tiktok yang sedang bersiaran langsung/live dengan memperagakan percobaan bunuh diri dari seorang laki-laki sedang memotong tali plastik untuk di siapkan sebagai tali untuk menjerat lehernya, Minggu …

Read More »